Menguji Situs Mobile Friendly Menguji Situs Mobile Friendly

Pengertian dan Cara Menguji Situs Mobile Friendly

Apa itu Pengertian dan Cara Menguji Situs Mobile Friendly…? Hal ini sangat umum ditanyakan oleh para blogger pemula yang mempunyai situs sendiri. Pertanyaan ini muncul ketika seorang blogger pemula yang mau mendapatkan hasil situs yang sangat relevan untuk perangkat Mobile Friendly.

Situs Mobile Friendly sangatlah penting bagi kita karena menurut pakasr SEO, situs yang Mobile Friendly ini dapat membuat para pengunjung merasa nyaman untuk mengakses situs melalui perangkat Mobile.

Disini lagi-lagi saya mengulas kembali mengenai Pengertian dan Cara Menguji Situs Mobile Friendly dimana mungkin sudah milyaran situs yang membahas tentang hal ini.

Tapi, disini saya akan menyampaikan Pengertian dan Cara Menguji Situs Mobile Friendly sesuai dengan Algoritma Terbaru yaitu Mobilegeddon yang diluncurkan oleh Google pada tanggal 21 April 2015. Untuk itu, mari kita simak selengkapnya.

(Update) Pengertian Situs Mobile Friendly

Situs mobile friendly adalah situs web yang dirancang dan dioptimalkan agar dapat diakses dengan baik melalui perangkat mobile, seperti smartphone dan tablet.

Dalam era digital saat ini, penggunaan perangkat mobile untuk mengakses internet semakin meningkat. Oleh karena itu, penting bagi pemilik situs web untuk memastikan bahwa situs mereka dapat memberikan pengalaman pengguna yang baik melalui perangkat mobile.

(Update) Keuntungan Situs Mobile Friendly

Ada beberapa keuntungan yang bisa didapatkan dengan memiliki situs mobile friendly:

  1. Meningkatkan pengalaman pengguna: Situs yang mudah diakses dan dinavigasi melalui perangkat mobile akan memberikan pengalaman yang lebih baik bagi pengguna.
  2. Meningkatkan peringkat SEO: Google dan mesin pencari lainnya memberikan peringkat yang lebih tinggi untuk situs yang mobile friendly dalam hasil pencarian mereka.
  3. Meningkatkan konversi: Situs mobile friendly dapat mempengaruhi konversi pengunjung menjadi pelanggan atau pembeli.
Baca Juga :   Membuat Gambar Blog Bebas Plagiat dan Hak Cipta

(Update) Cara Menguji Situs Mobile Friendly

Berikut adalah langkah-langkah untuk menguji apakah situs Anda mobile friendly:

  1. Gunakan alat pengujian Google: Google menyediakan alat pengujian khusus untuk mengevaluasi apakah situs Anda mobile friendly.
  2. Periksa tampilan situs di perangkat mobile: Buka situs Anda menggunakan perangkat mobile dan periksa apakah tampilannya sesuai dengan yang diharapkan.
  3. Uji kecepatan situs: Kecepatan situs sangat penting untuk pengalaman pengguna. Gunakan alat pengujian kecepatan untuk memastikan situs Anda dapat dimuat dengan cepat di perangkat mobile.

(Update) Kesimpulan

Situs mobile friendly adalah situs web yang dirancang dan dioptimalkan agar dapat diakses dengan baik melalui perangkat mobile. Dengan memiliki situs mobile friendly, Anda dapat meningkatkan pengalaman pengguna, peringkat SEO, dan konversi.

Untuk memastikan situs Anda mobile friendly, gunakan alat pengujian Google, periksa tampilan situs di perangkat mobile, dan uji kecepatan situs. Dengan langkah-langkah ini, Anda dapat memastikan bahwa situs Anda siap untuk menghadapi pengguna mobile yang semakin banyak.

Pengertian Situs Yang Mobile Friendly

Mobile Friendly Berasal dari bahasa Inggris yang terdiri dari 2 kata. Dua kata tersebut sama-sama meliliki arti masing-masing dimana Mobile yang berarti “Ponsel” dan Friendly yang berarti “Ramah”.

Situs yang Mobile Friendly sering di artikan sebagai situs yang Ramah Ponsel dimana situs ini sepenuhnya dapat diakses melalui perangkat Ponsel dan tampilannya tidak seperti tampilan Desktop.

Jika kita akses melalui perangkat Ponsel itu perlu menekan Zoom karena layar tak mendukung melalui pernagkat Mobile.

Selain itu, situs yang Mobile Friendly ini merupakan salah satu syarat untuk mengoptimalkan hasil terbaik dari perubahan Algoritma Mobilegeddon dimana Algoritma Mobilegeddon sangat menekan kan kepada seluruh situs supaya Mobile Friendly karena banyak orang di dunia ini mengakses internet melalui perangkat Ponsel dan hal inilah yang membuat Algoritma Mobilegeddon ini muncul.

Baca Juga :   Template Blogger Terbaik Untuk Adsense

Baiklah, untuk memastikan situs anda Mobile Friendly atau tidak, mari kita memulai lagkah-langkah untuk Menguji Situs Mobile Friendly seperti dibawah ini.

Cara Menguji Situs Mobile Friendly

Untuk melakukan langkah-langkahnya, anda harus memulai seperti tahap-tahap dibawah ini dan anda akan mengetahui apakah situs anda Mobile Friendly. Mari kita mulai

1. Pertama-tama anda harus masuk ke situs Mobile Friendly yang telah disediakan oleh google dan anda bisa mengunjinginya dengan cara Klik link berikut : Penguji Situs Mobile Friendly
2. Setelah anda masuk ke situs penyedia layanan Penguji Situs Mobile Friendly, anda harus mengisi data-data berupa Alamat URL situs anda.
Contoh : http://periberutu.blogspot.com lalu klik Analisis
3. Tunggu proses penganalisisnya dan jika sudah, anda akan ditampilkan dengan sebuah layar berupa pemberitahuan apakah situs anda Mobile Friendly atau tidak.
4. Jika situs anda merupakan situs Mobile Friendly, maka akan ada tampilan seperti ini : Mengagumkan! Laman ini Mobile Friendly.
Seperti itulah kiranya pemberiahuan tentang situs yang Mobile Friendly.

mungkin hanya itu yang dapat kami sampaikan seputar Pengertian dan Cara Menguji Situs Mobile Friendly, sekian dan Terimakasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *